Kabar BUMN - Diet ketogenik atau yang lebih terkenal disebut diet keto belakangan menjadi populer.
Lantas, apa yang dimaksud dengan diet keto?
Dilansir KabarBUMN.com dari Eating Well , diet keto adalah diet tinggi lemak, protein sedang, dan rendah karbohidrat.
Baca Juga: 10 Sayuran Terbaik untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok untuk Diet
Pengurangan karbohidrat ini membuat tubuh mengalami ketosis.
Ketosis adalah saat tubuh mulai memecah lemak yang tersimpan di tubuh menjadi molekul bernama badan keton yang kemudian menjadi energi tanpa mengedarkan gula darah dari makanan.
Adapun, diet keto sendiri dianjurkan untuk penderita obesitas, kolesterol tinggi, diabetes, hingga kanker.
Baca Juga: Cocok untuk Diet, 5 Camilan Sehat Ini Bisa Bantu Turunkan Berat Badan
Untuk melakukan diet ini, Anda harus makan makanan yang rendah karbohidrat, tinggi lemak, namun sedang mengandung protein.
Lantas, makanan apa saja yang termasuk dalam kategori tersebut?
Berikut daftar makanan yang baik dikonsumsi saat diet keto:
Baca Juga: Hindari Saat Diet, Ini 6 Kebiasaan Minum yang Bisa Menaikkan Berat Badan
1. Daging dan telur
- Ikan salmon
- Tuna cakalang
- Sarden
- daging sapi
- Telur
- Ayam
2. Buah dan sayur
Artikel Terkait
6 Sumber Protein yang Haram Dimakan Saat Diet
11 Minuman yang Bagus untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Diet
Hindari Saat Diet, Ini 6 Kebiasaan Minum yang Bisa Menaikkan Berat Badan
Cocok untuk Diet, 5 Camilan Sehat Ini Bisa Bantu Turunkan Berat Badan
10 Sayuran Terbaik untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok untuk Diet