Dukung Pencegahan Stunting, Sang Hyang Seri dan Kementan Salurkan Benih Padi Nutrizinc ke Kabupaten Kubu Raya

- Jumat, 26 Mei 2023 | 11:45 WIB
Dukung Pencegahan Stunting, Sang Hyang Seri dan Kementan Salurkan Benih Padi Nutrizinc ke Kabupaten Kubu Raya (Dok. Sang Hyang Seri)
Dukung Pencegahan Stunting, Sang Hyang Seri dan Kementan Salurkan Benih Padi Nutrizinc ke Kabupaten Kubu Raya (Dok. Sang Hyang Seri)

Kabar BUMN - Sebagai anggota BUMN Pangan, ID FOOD, Sang Hyang Seri turut mendukung pencegahan stunting.

Stunting adalah kondisi dimana pertumbuhan anak terhambat karena kurang nutrisi.

Untuk mencegah stunting, Sang Hyang Seri mengirimkan benih Padi Biofortifikasi Inpari Nurtizinc ke Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat.

Baca Juga: Badan Pangan Nasional dan Sang Hyang Seri Kerja Sama Bangun Budidaya Pertanian Berbasis Bibit Unggul

Benih ini merupakan hasil bantuan dari Satuan Kerja Serealia Pusat Kementerian Pertanian Republik Indonesia (Kementan RI) dan akan cukup untuk ditanam di lahan sawah sebesar 500 hektare.

Inpari IR Nutri Zinc adalah varietas padi sawah pertama di Indonesia yang memiliki kandungan unsur Zn (Zinc) yang lebih tinggi dibandingkan dengan varietas lainnya.

Kandungan unsur Zinc di dalamnya kurang lebih 25% lebih tinggi dari varietas lainnya.

Baca Juga: Sang Hyang Seri, Badan Pangan Nasional dan BRIN Rencanakan Kerjasama Percobaan Varietas dan Teknologi Produksi

Dukung Pencegahan Stunting, Sang Hyang Seri dan Kementan Salurkan Benih Padi Nutrizinc ke Kabupaten Kubu Raya (Dok. Sang Hyang Seri)

Dengan kandungan tersebut, Inpari IR Nutri Zinc memiliki potensi besar dalam mencegah terjadinya stunting.

Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan dan memperbaiki gizi masyarakat, Sang Hyang Seri telah berperan aktif dalam mendistribusikan benih Padi Biofortifikasi Inpari Nurtizinc, salah satunya ke wilayah Kabupaten Kubu Raya.

Hal ini merupakan langkah penting dalam meningkatkan produktivitas pertanian dan memberikan pangan yang lebih bernutrisi kepada masyarakat.

Baca Juga: Sang Hyang Seri - Bupati Subang Sepakati Pengembangan Teknis Budidaya Padi

"Kami juga berterima kasih kepada Satuan Kerja Serealia Pusat, Kementerian Pertanian Republik Indonesia.

Halaman:

Editor: Dwi NM

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Persentase Plasma PTPN V Terluas di Riau

Kamis, 8 Juni 2023 | 11:30 WIB